Biomol-4-Replication
nReplikasi DNA dimulai dengan membukanya DNA double helix pada suatu daerah yang disebut replication fork.
nMembukanya double helix ini disempurnakan oleh kerja enzim DNA helicase. Daerah membukanya double helix DNA ini, terlihat dengan mikroskop electron seperti gelembung (bubble), dan dengan demikan disebut sebagai suatu replication bubble.
nBubble ini akan mengalami peningkatan ukurannya sejalan dengan bergeraknya replication fork pada DNA helix dalam dua arah dengan demikian mememperlihatkan bentuk dan fungsi yang bervariasi pula.
Materi dapat didownload disini